PENERAPAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA UNIVERSITAS XYZ

Luciana Hendrika Loekito

Abstract


Artikel ini dilatarbelakangi oleh penilaian kinerja karyawan (tenaga kependidikan) yang ada di Universitas XYZ dalam upaya untuk penentuan perpanjangan kontrak karyawan bagi karyawan kontrak dan kenaikan jabatan untuk karyawan tetap. Melalui kajian ini, diharapkan penentuan perpanjangan kontrak karyawan dan kenaikan jabatan untuk karyawan tetap dapat dilakukan dengan optimal dengan melibatkan unsur sikap dan perilaku serta disiplin karyawan (tenaga kependidikan). Sehingga submasalah penelitian ini adalah bagaimanakah penentuan perpanjangan kontrak karyawan dan kenaikan jabatan untuk karyawan.

Metode yang digunakan adalah Simple Additive Weighting dengan bentuk penelitian kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah didapat dari Universitas XYZ pada bagian SDM yang akan dilakukan proses penilaian untuk prestasi kinerja karyawan. Data dalam penelitian ini adalah data Pegawai di Universitas XYZ. Data nilai sikap dan perilaku serta disipilin akan diklasifikasikan menjadi sangat baik, baik, atau sedang.


Keywords


Simple Additive Weighting, Sistem Pendukung Keputusan, Penilaian Kinerja Karyawan

Full Text:

PDF

References


S. N. Evita, W. O. Z. Muizu, and R. T. W. Atmojo, “Penilaian Kinerja Karyawan Dengan Menggunakan Metode Behaviorally Anchor Rating Scale dan Management By Objectives (Sudi kasus pada PT Qwords Company International),” Pekbis J., vol. 9, no. 1, pp. 18–32, 2017.

Suprihati, “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan Perusahaan Sari Jati Di Sragen,” vol. 12, no. 01, pp. 93–112, 2014.

B. Setya et al., “Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Karyawan Pt Harjamukti Jaya Mandiri Menggunakan Metode Simple Additive Weighting,” JATISI (Jurnal Tek. Inform. dan Sist. Informasi), vol. 4, no. 1, pp. 109–118, 2018.

D. Ardiada, P. A. Ariawan, and M. Sudarma, “Evaluation of Supporting Work Quality Using K-Means Algorithm,” vol. 3, no. 1, pp. 52–55, 2018.

F. Frieyadie, “Penerapan Metode Simple Additive Weight (Saw) Dalam Sistem Pendukung Keputusan Promosi Kenaikan Jabatan,” Pilar Nusa Mandiri, vol. 12, no. 1, pp. 37–45, 2016.

K. Karlina and M. Muslihudin, “Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Staf Kantor Bupati Pringsewu Menggunakan Fuzzy Multiple Attiribute Decision Making,” J. Teknoinfo, vol. 12, no. 2, p. 76, 2018.

S. Abadi and F. Latifah, “Decision Support System Penilaian Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting,” J. TAM (Technology Accept. Model., vol. 6, pp. 37–43, 2016.

M. M. Frindo, “SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN DALAM EVALUASI KINERJA KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE SAW PADA PT . SIERAD PRODUCE,” Inform. Univ. PAMULANG, vol. 3, pp. 13–19, 2018.

A. T. U. Sya’bana, “Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Calon Supervisor Pada PT.Petnesia Resindo Dengan Metode Simple Additive Weighting (Saw),” J. Sist. Inf., vol. 3, pp. 29–34, 2016.




DOI: https://doi.org/10.23887/jik.v5i1.3058

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Diterbitkan oleh:

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA


Jl. Udayana, Kampus Tengah, Singaraja-Bali
Kode Pos 81116
Telp. 0362-22570
Homepage: http://www.undiksha.ac.id


JURNAL ILMU KOMPUTER INDONESIA Undiksha indexed by:

     

Creative Commons License