Kontribusi Kepemimpinan Pelayan Kepala Sekolah, Budaya Organisasi, Supervisi Klinis, dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Guru SMA Negeri 1 Kuta

U. Hasanah, I.M. Yudana, K.R. Dantes

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kontribusi Kepemimpinan Pelayanan Kepala Sekolah, Budaya Organisasi, Supervisi Klinis dan Motivasi Kerja terhadap Kepuasan Kerja guru di SMA Negeri 1 Kuta. Sampel sebanyak 46 orang. Data dikumpulkan dengan kuesioner. Dengan hasil: Pertama, terdapat kontribusi yang signifikan antara Kepemimpinan Pelayan Kepala Sekolah terhadap Kepuasan Kerja Guru, koefisien korelasi 0,837 dan kontribusinya sebesar 70,00%. Kedua, terdapat kontribusi yang signifikan antara Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Guru, dengan koefisien korelasi 0,805 dan kontribusinya sebesar 64,80%. Ketiga, terdapat kontribusi yang signifikan antara Supervisi Klinis terhadap Kepuasan Kerja Guru dengan koefisien korelasi 0,619 dan kontribusinya sebesar 38,40%. Keempat,  terdapat kontribusi yang signifikan antara Motivasi Kerja terhadap Kepuasan Kerja Guru dengan koefisien korelasi 0,891 dan kontribusinya sebesar 79,40%. Kelima, secara bersama-sama, terdapat kontribusi yang signifikan antara Kepemimpinan Kepala Sekolah, Budaya Organisasi, Supervisi klinis, dan Motivasi Kerja terhadap Kepuasan Kerja Guru dengan koefisien 0,915 dan kontribusinya sebesar 83,60% terhadap Kepuasan Kerja Guru.

Kata kunci: kepemimpinan pelayan kepala sekolah; budaya organisasi; supervisi klinis; motivasi kerja; kepuasan guru.

 


Full Text:

PDF

References


Agung, A. A. Gede. 2017. Statistika Inferensial untuk Pendidikan. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Amalda, Nastiti, 2018. Pengaruh Motivasi Kerja Guru, Disiplin Kerja Guru, Dan Kedisiplinan Siswa Terhadap Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan, Volume 6, Nomor.1.

Arikunto, S. 2006. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Busro, Muhammad, 2016. Teori-Teori Manajemen Sumber Daya Manusia, (Jakarta: Prenadamedia Group.

Candiasa, Md. 2011. Pengujian Instrumen Penelitian Disertai Aplikasi ITEMAN dan BIGSTEPS. Singaraja: Undiksha Press.

Divayana, 2017. Evaluasi Program; Konsep Dasar dan Pengimlementasiannya. Depok: Rajawali Press

Edison, Emran dkk, 2016 Manajemen Sumber Daya Manusia; Strategi dan perubahan dalam rangka meningkatkan kinerja pegawai dan organisasi. Bandung: Alfabeta.

Filatrovi, Eldes Willy, dkk. 2018. Pengaruh Kecerdasan Emosional, Kepemimpinan Pelayan (Servant Leadership) dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pada Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi di Kota Semarang. Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi, Vol. 2, No. 1.

Firmansyah, Farid, 2008. Pengaruh Lingkungan Kerja, Kompensasi, Dan Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Guru Dan Karyawan Di SMA Wachid Hasyim Surabaya. Jurnal Pendidikan Islam TADRIS, Vol.3, No.1.

Gunawan, Iwan, 2017. Manajemen Pendidikan; Suatu Pengantar Praktik. Bandung:ALFABETA

Hamali, Arif Yusuf.,2016. Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusia: Strategi Mengelola Karyawan. Yogyakarta: CAPS.

Hasibuan, Melayu S.P 2009 Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Bumi Aksara.

Hidayatulloh, Fanizar,dkk. 2017. Pengaruh Kepemimpinan Pelayan (Servant Leadership) Terhadap Produktivitas Kerja (Studi Pada Karyawan Pabrik Gula Tjoekir Jombang). Jurnal Administrasi Bisnis, Vol. 49, No. 2.

Kada, Isman, dkk.2013 Kepuasan Kerja Guru (Studi Korelasi Antara Iklim Organisasi dan Kepemimpinan Kepala Sekolah Dengan Kepuasan Kerja Guru). Jurnal Magister Manajemen, Vol. 1 Nomor 1.

Koyan. I.W. 2012. Statistik Pendidikan Teknik Analisis Data Kuantitatif. Cetakan ke-2. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha Press.

Laksmi, Ni Luh Putu Sri, dkk. 2019. Hubungan Kepemimpinan Pelayan, Kompetensi Manajerial Kepala Sekolah, Budaya Organisasi, dan Motivasi Kerja dengan Kinerja Guru di Gugus PAUD Tunjung Kecamatan Denpasar Utara. Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia, Vol. 10, No. 2.

Machwanti, Azzi, dkk. 2015. Pengaruh Budaya Kerja, Komitmen, Motivasi Kerja Guru Terhadap Iklim Organisasi SD. Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan, Volume 3, No 2.

Miyono, Noor. 2017. Determinan Budaya Kerja Guru Madrasah Tsanawiyah Di Kabupaten Demak. Jurnal Penelitian Pendidikan Agama dan Keagamaan, Vol.15 Nomor 3.

Mulyasa, 2001 Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT. Rosda Karya

Mulyasa, 2007. Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung: PT. Rosda Karya.

Nitisemito, Alex S, 1996. Manajemen Personalia, Sumber Daya Manusia, Jakarta: Gholia Indonesia

Nugraheni, Aninditya Sri, 20 16. Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru di MI Al Islam Tempel dan MI Al Ihsan Medari. Jurnal Pendidikan Madrasah, Vol.1, No. 2.

Purwandono, dkk, 2017. Pengaruh Motivasi Kerja dan Budaya Sekolah Terhadap Kepuasan Kerja Guru SMK Negeri Di Kabupaten Jepara. Jurnal Manajemen Pendidikan, Vol. 6 Nomor 2.

Putra, Fariz Ramanda, 2013. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja (Studi Pada KAryawan PT. Naraya Telematika Malang). Jurnal Administrasi Bisnis, Volume 6, Nomor 1.

Rusydiati, 2017. Kepuasan Kerja Guru Terhadap Prestasi Kerja Guru Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Madrasah. Jurnal Ilmiah Bidang Pendidikan , Vol.11 No.1.




DOI: https://doi.org/10.23887/japi.v11i2.3408

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal ini diterbitkan oleh :



Universitas Pendidikan Ganesha


Creative Commons License

Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia indexed by:

 

 Crossref JPIJPI Undiksha OneSearch 


Creative Commons License

Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.