PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA SMP NEGERI 1 SELEMADEG TIMUR

Ni Made Sumihati

Abstract


ABSTRAK

 

Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mendeskripsikan ada tidaknya perbedaan prestasi belajar Bahasa Indonesia  antara siswa yang mengikuti pembelajaran kooperatif tipe STAD dan siswa yang mengikuti model pembelajaran konvensional, pada siswa yang memiliki motivasi belajar tinggi dan rendah, dan pengaruh interaksi antara antara model pembelajaran dan motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar. Rancangan eksperimen yang digunakan adalah post test only control group design. Penelitian melibatkan seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 1 Selemadeg Timur yang terdiri atas empat kelas paralel, yakni kelas VIIA, VIIB, VIIC dan VIID tahun pelajaran 2008/2009. Data dianalisis dengan analisis varians dua jalur. Hasilnya menunjukkan bahwa terdapat perbedaan prestasi belajar Bahasa Indonesia antara siswa yang mengikuti pembelajaran kooperatif tipe STAD dan siswa yang mengikuti model pembelajaran konvensional pada siswa yang memiliki motivasi belajar tinggi dan rendah serta ada interaksi antara model pembelajaran dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar Bahasa Indonesia.

 

Kata kunci: pembelajaran koperatif tipe STAD, pembelajaran konvensional, motivasi belajar, prestasi belajar

 

ABSTRACTS THE INFLUENCE OF THE STAD MODEL COOPERATIVE LEARNING AND LEARNING MOTIVATION TOWARDS THE ACHIEVEMENT INDONESIAN LANGUAGE OF THE STUDENTS OF SMP NEGERI 1 SELEMADEG TIMUR

 

This study was conducted to analysis and describe whether there was a different achievement Indonesian Language between the students using the STAD model cooperative learning and those who learn using conventional model in case of the high  and low level of motivation of the student, and the interaction between the models of learning and learning motivation towards the students achievement Indonesian Language. This study belonged to the experimental study using post-test only control group design. The sample of research the students of the tenth year class of SMP Negeri 3 Selemadeg Timur. The data obtained were analyzed by two-way variance analysis. The results showed that there was a different achievement Indonesian Language of the students using STAD model cooperative learning from those using conventional model for the students having high an low motivation, and there was significant influence of the interaction between the models applied and learning motivation toward the learning achievement Indonesian Language.

 

Key words: STAD model cooperative learning, conventional learning, learning motivation, learning achievement




DOI: https://doi.org/10.23887/japi.v1i2.205

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal ini diterbitkan oleh :



Universitas Pendidikan Ganesha


Creative Commons License

Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia indexed by:

 

 Crossref JPIJPI Undiksha OneSearch 


Creative Commons License

Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.