A Study of Implementation Inquiry Based learning Model in Grade Kindergarten in Gandhi Memorial International school (GMIS) - Bali

I GUSTI AYU RIAN KESUMAYANTI ., PROF. DR. I NYM. ADI JAYA PUTRA, M.A. ., DRS. I WAYAN SUARNAJAYA, M.A., P.hD .

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mnggambarkan implementasi model pembelajaran inkuiri pada kelas taman kanak kanak di Sekolah Intenational Memorial Gandhi – Bali. Model pembelajaran inkuiri adalah sebuah model pembeljaran yang diguanakan oleh guru untuk mengajar siswa. Model pembelajaran ini membuat siswa aktif sebagai pusat dari pembelajaran. Data dianalisis menggunakan teknik analisis deskirptifmenerapkan model Miles dan Huberman (1994). Teknik pengumpulan adalah observasi partisipan dan dokumnetasi. Kegiatan analisis data adalah reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa guru mengikuti siklus inkuiri dalam implementasi pembelajaran berbasis inkuiri dalam menerapkan kurikulum International Baccalaureate. Temuan dalam penelitian ini dapat diambil sebagai referensi bagi peneliti lain yang melakukan penelitian lanjutan tentang implementasi model pembelajaran berbasis inkuiri. Hal ini juga menyediakan sumber alternatif dan bimbingan untuk penelitian berikutnya untuk mendapatkan hasil yang lebih baik dan lebih akurat.
Kata Kunci : Pembelajaran berbasis inkuiri, kurikulum international Baccalaureate, siklus inkuiri

This research aimed to describe the implementation of inquiry based learning model in grade kindergarten in Gandhi Memorial International School (GMIS) – Bali. Inquiry Based learning model is a model used by the teacher to teach the students. This model of learning make the students be active as students the center of the learning. Technique in collecting the data were participant observation and documentation. The instruments of the data were photo, video, observation sheet of the cycle in implementing inquiry based learning. The data were analyzed using the descriptive analysis technique applying the Miles and Huberman (1994) model. The activities of data analysis were data reduction, data display and conclusion drawing and verification. The result of this study showed that the teacher followed the inquiry cycle in implementing inquiry based learning model in applying International Baccalaureate curriculum. The findings of this research can be taken as a references for other researcher who do advanced research about implementation inquiry based learning model. It also provides an alternative source and guidance for the next studies to obtain better and more accurate result.
keyword : Inquiry Based Learning, International Baccalaureate curriculum, inquiry cycle

Refbacks

  • There are currently no refbacks.