PEMBELAJARAN MENULIS TEKS EKSPOSISI BERBASIS E-LEARNING DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR
Abstract
Penelitian tindakan kelas yang dilakukan di kelas X IPB1 SMA Negeri 1 Susut ini bertujuan (1) mendeskripsikan langkah-langkah penerapan pembelajaran menulis teks eksposisi berbasis e-Learning dalam menulis teks eksposisi siswa kelas X IPB1 di SMA Negeri 1 Susut. (2) mendeskripsikan prestasi siswa setelah menerapkan pembelajaran menulis teks eksposisi berbasis e-Learning dalam teks eksposisi siswa kelas X IPB1 di SMA Negeri 1 Susut, dan (3) mendeskripsikan respons siswa setelah penerapan pembelajaran menulis teks eksposisi berbasis e-Learning dalam menulis teks eksposisi siswa kelas X IPB1 di SMA Negeri 1 Susut. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus yang masing-masing terdiri atas lima tahap, yaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi, evaluasi, dan refleksi. Data dikumpulkan dengan metode observasi, metode wawancara, metode tes, metode kuesioner dan dianalisis secara deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan nilai rata-rata siklus I adalah 72,6 atau mengalami peningkatan 17,05% dari nilai sebelumnya (prasiklus) 37. Nilai siklus II adalah 81.1 atau meningkat 43,4%. Perolehan rata-rata respons siswa pada siklus I sebesar 33,7% dalam kategori sangat positif dan meningkat pada siklus II respons siswa menjadi 33,96 dalam kategori sangat positif.
Kata kunci: E-Learning; Menulis; Pembelajaran; Teks Eksposisi
Full Text:
PDFReferences
Adele, B.L. 2016. “Penerapan e-Learning Sebagai Alat Bantu Mengajar dalam Dunia Pendidikan”. Jurnal Ilmiah Widya. Vol2, No. 4 Agustus – Desember 2016. http://e-journal.jurwidyakop3.com/index.php/jurnal-ilmiah/article/download/261/233#. Diakses pada Kamis, 13 Juni 2019. Jam 21:30 Wita.
Arsyad, A. 2005. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.Alimudin dkk. “Intensitas Penggunaan e-Learning dalam Menunjang Pembelajaran Mahasiswa Program Sarjana (S1) di Universitas Hasanudin” Jurnal Komunikasi KAREBA. Vol. 4 No. 4 Oktober-Desember 2015. Terdapat pada https://media.neliti.com/.../95461-ID-intensitas-penggunaan-e-learning-dalam-m.pdf. diakses pada: Kamis, 13 Juni 2019. Jam 20:15 wita.
Atambuasih, Ni Wayan Eka Suwariastini. 2012. Pengembangan Media Video Pembelajaran Mata Pelajaran Bahasa Jepang pada Siswa Kelas X Semester Genap SMK Widya Wisata Graha Amlapura Tahun Pelajaran 2011/2012. Skripsi (tidak diterbitkan). Jurusan Teknologi Pendidikan. Universitas Pendidikan Ganesha.
Bahri, Syaiful. 2001. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Depdiknas.
Hakim, Thursan. 2005. Belajar Secara Efektif. Jakara : Puspa Swara.
Hanum, N. Sulisyanto. Keefektifan E-Learning Sebagai Media Pembelajaran (Studi Evaluasi Model Pembelajaran e-Learning Smk Telkom Sandhy Putra Purwokerto)”. Jurnal Pendidikan Vokasi. Vol. 9.No 9 Januari 2016. Terdapat pada: https://journal.uny.ac.id/index.php/jpv/article/viewFile/1584/1314 diakses pada: Jumat, 14 Juni 2019. Jam, 16:19 Wita.
Islamiyah, M & Widayanti, Lilis. “Efektifitas Pemanfaatan E-Learning Berbasis Website Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa STMIK Asia Malang Pada Mata Kuliah Fisika Dasar”. Jurnal Ilmiah Teknologi dan Informasia ASIA (JITIKA). Vol.10, No.1, Februari 2016. ISSN: 0852-730X. Terdapat pada: https://lp2m.asia.ac.id/wp-content/uploads/2016/02/5.-Jurnal-MUfidatul.pdf diakses pada: 12 Juni 2019. Jam 19:07 Wita.
Karwati, Euwis. “Pengaruh Pembelajaaran Elektronik (e-Learning) Terhadap Mutu Belajar Mahasiswa”. Jurnal Penelitian Komunikasi Vol. 17 No. 1, Juli 2014: 41-54. Terdapat pada: https://www.researchgate.net/publication/296686483_Pengaruh_Pembelajaran_Elektronik_E-Learning_terhadap_Mutu_Belajar_Mahasiswa. diakses pada: Rabu, 13 Juni 2019. Jam 20:00 Wita.
Muharto. 2016. Penggunaan Model e-Learning dalam Meningkatkan Hasil Beljar Mahasiswa pada Materi Microprocessor. e-Journal: IJIS-Indonesian Journal On Information System. Terdapat pada: https://scholar.google.co.id/citations?user=sJEL-8EAAAAJ&hl=id#d=gs_md_cita-d&u=%2Fcitations%3Fview_op%3Dview_citation%26hl%3Did%26user%3DsJEL-8EAAAAJ%26citation_for_view%3DsJEL-8EAAAAJ%3A9yKSN-GCB0IC%26tzom%3D-480 diakses pada: Jumat, 14 Juni 2019. Jam 19. 30 wita.
Mulyasa, E. 2007. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rodaskarya.
Rohman, L.D. 2016. Konsep E-Learning dan Aplikasinya. Bandung: Pustaka Karya.
Sadiman, A S. 1986. Media Pendidikan Pengertian Pengembangan dan Pemanfaatan. Jakarta: PT.Rajawali Press.
Senjaya, Wina. 2008. Strategi Pembelajaran; Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group
Setiawardhani, R. Tiharita. 2011. Pembelajaran Elektronik (e-Learning) Dan Internet Dalam Rangka Mengoptimalkan Kreativitas Belajar Siswa. Journal Edunomic. Terdapat pada: https://media.neliti.com/media/publications/271687-pembelajaran-elektronik-e-learning-dan-i-6d446601.pdf diakses pada: 6 Juli 2019 . Jam 23.45 wita.
Suharyanto & Mailangkai, Adele. B.L. “Penerapan e-Learning Sebagai Alat Bantu Mengajar dalam Dunia Pendidikan”. Jurnal Ilmiah Widya. Vol. 3 Nomor 4 Agustus – Desember 2016. ISSN: 2337-6686. Terdapat pada: https://e-journal.jurwidyakop3.com/index.php/jurnal-ilmiah/article/view/261 Diakses pada: 12 Juni 2019. Jam 19:19 Wita.
Sutama, I Made. 2016. Pembelajaran Menulis. Yogjakarta: Pustaka Pelajar.
Trianto. 2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif. Surabaya: Kencana.
Refbacks
- There are currently no refbacks.