PENGARUH IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) BERBANTUAN QUESTION CARDS TERHADAP SIKAP SOSIAL DAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V

Ayu Swandewi, Ketut Suarni, Wayan Lasmawan

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh implementasi model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) berbantuan Question Cards terhadap sikap sosial dan hasil belajar IPS. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Gugus II Mengwi tahun ajaran 2018/2019 yang berjumlah 192 siswa. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan rancangan eksperimen post-test only control group design. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik random sampling.Data dianalisis menggunakan MANOVA dengan bantuan SPSS 16.0 For Windows dengan taraf signifikansi 5 %. Hasil analisis data diperoleh Fhitung = 24,951 > Ftabel = 3,96 dan angka signifikansi lebih kecil dari 0,05. Rata-rata skor sikap sosial kelompok eksperimen lebih besar dari nilai rata-rata kelompok kontrol ( = 24,15 >  = 22,35) dan rata-rata skor hasil belajar IPS kelompok eksperimen lebih besar dari nilai rata-rata kelompok kontrol ( = 25,4 >  = 22,4). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan model pembelajaran Think Pair Share (TPS) berbantuan media Quesion Cards terhadap sikap sosial dengan hasil belajar IPS.

Katakunci:  TPS, quesion cards, sikap sosial, hasil belajar, IPS


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Ardani, Ni Pt Mita. 2014. Pengaruh Model Kooperatif TGT Berbantuan Media Question Card Terhadap Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V. Singaraja; Jurnal Universitas Pendidikan Ganesha, Volume 2 halaman 1-10

Aunurrahman. 2011. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Bunyamin, M. 2010. Memperkuat Peran IPS dalam Membelajarkan Keterampilan Sosial dan Resolusi Konflik. Universitas Pendidikan Indonesia.

Dantes. 2014. Landasan Pendidikan. Yogyakarta : Graha Ilmu

Daryanto. 2014. Pendekatan Pembelajaran Saintifik Kurikulum 2013.Yogyakarta: Gava Media.

Kurniasih, Imas dan Sani, Berlin. 2014. Sukses Mengimplementasikan Kurikulum 2013. Jakarta: Kata Pena.

Lasmawan, Wayan. 2010. Menelisik Pendidikan IPS Dalam Perspektif Kontekstual-Empiris. Singaraja : Mediakom Indonesia Press Bali.

Puspitasari, Erika. 2016. Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Melalui Think Pair Share (TPS) Di Sekolah Dasar. Malang: Universitas Negeri Malang. Volume 1 Nomor 7 Halaman 1-5

Sari, Trinovita. 2017. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT Berbantuan Question Cards Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA. Singaraja; Jurnal Universitas Pendidikan Ganesha, Volume 5 halaman 1-10

Sukardi. 2008. Metodologi Penelitian Pendidikan Kompetensi dan Praktiknya. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Slavin, Robert E. 1995. Cooperative Learning Teori, Riset, dan Praktik. Bandung: Nusa Media

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2003. Jakarta Depdiknas

Wahyudhiatmika, Putu. 2017. Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran Role Playing Terhadap Sikap Sosial dan Hasil Belajar IPS Pada Siswa Kelas V SD Di Gugus IV Jendral Sudirman Kecamatan Denpasar Selatan. Singaraja; Jurnal Universitas Pendidikan Ganesha,, Volume 1 halaman 1-9

Yusuf, M. 2015. Asesmen dan Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Prenadamedia Group.




DOI: https://doi.org/10.23887/jpdi.v3i1.2862

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal ini diterbitkan oleh :




Universitas Pendidikan Ganesha


Creative Commons License

Pendasi: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Pendasi: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia indexed by:

 

  Crossref JPI JPI Undiksha OneSearch 


Creative Commons License

Pendasi: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.